Main Menu

Rabu, September 15th, 2021

 

Rudal Balistik Diuji Coba Korut, Korsel-Jepang Rapat Darurat

Berita Terkini — Pada Rabu Rabu (15/9) pagi, Kepala Staf Gabungan Korea Selatan mengatakan, Korea Utara telah menembakkan dua rudal balistik yang tidak dikenal dari pantai timurnya. Hingga saat ini, Intelijen Korsel dan Amerika Serikat masih mencari informasi serta menganalisis peluncuran rudal balistik Korea Utara tersebut. Tidak hanya itu, pasukan penjaga pantai Jepang juga mengatakan bahwa objek yang ditembakkan Korut bisa jadi rudal balistik. Walaupun demikian, baik dari Korsel dan Jepang belum membeberkan detailnya. Mengutip dari CNN, Korea Selatan akan terus memantau ketat gerak-gerik militer Korut, dengan terus bekerja samaRead More